Kelebihan dan Kekurangan Volvo 850 GLT
Kelebihan dan Kekurangan Volvo 850 GLT – Volvo 850 pertama kali dikenalkan di Indonesia pada tahun 1995. Sedan Volvo kerap digunakan sebagai mobil Menteri pada Orde baru karena fitur keamanan dan kenyamanannya yang begitu tinggi. Namun tidak dengan seri 850 ini, karena mobil ini penggunaannya lebih ditujukan ke kelas sedan sport 4 pintu dengan handling yang … Read more