Kelebihan dan Kekurangan Chevrolet Colorado
Kelebihan dan Kekurangan Chevrolet Colorado – Chevrolet Colorado merupakan pickup double cabin racikan General Motors yang ditujukan sebagai pekerja keras dan menyasar segmen fleet market seperti double cabin lainnya. Rancang bangun mobil ini turut dijadikan basis bagi Chevrolet Trailblazer. Chevrolet Colorado pertama kali diperkenalkan kepada publik Asia pada tahun 2011 ketika berlangsungnya event Bangkok Motor … Read more